Blog to Profit - Trafik Organik dan Penghasilan Dari Blog Lebih Cepat

 

Banyak blogger yang ingin mendapatkan trafik organik dan penghasilan dari blognya. Tapi masih banyak yang ngeblognya kurang efektif dan efisien.

Mungkin kamu salah satunya?

Membuat masakan yang enak, ada resepnya. Membuat jamu yang berkhasiat, ada resepnya.

Membuat blog yang lebih cepat mendapatkan trafik organik dan penghasilan…juga ada resepnya. Nama resepnya Blog to Profit.

Harganya 75 ribu. PDF 140 halaman lebih.

Dengan menerapkan materi dari Blog to Profit kamu akan paham caranya membuat blog yang profitable. Artinya, lebih gampang dapat penghasilannya.

Insya Allah blogmu akan:

Lebih Mudah Dimonetasi!

Trafiknya oke, kualitas artikelnya cakep. Dimonetasi lebih gampang, jalannya lebih terbuka.

Mau main Adsense, potensi menghasilkannya lebih besar. Mau main affiliate marketing, bisa banget, di ebook diajarin.

Mau nawarin sponsored post ke brand juga lebih pede, karena blogmu mempunyai value yang berarti untuk brand, lebih sulit ditolak.

Lebih Terarah Perkembangannya!

Ngalamin nggak, sudah ngeblog sekian lama, lalu bingung blognya mau diapain lagi?

Di Blog to Profit dikasih peta perjalanan ngeblog. Detail lagi langkah-langkahnya!

Bisa Dibanggakan!

Blogmu trafiknya bagus, menghasilkan, kualitas artikelnya mantap, pembaca banyak yang komentar bahkan japri kamu.

Jadi nggak malu buat pamerin blog ke sesama blogger, keluarga, teman, tetangga, teman kantor. Nggak lagi bilang ke blogger senior, “Wah blognya bagus kak, apalah aku cuma blogger receh, blogku belum sekeren kakak pencapaiannya.”

Karena Blog to Profit akan menuntunmu untuk membangun blog yang punya wibawa.

Internet Marketing Search Engine Optimization (SEO) Blog

Screenshots

 

No record found.

 

Buyer Reviews

 

No record found.

 

Comments

 

No record found.

 

Write a Comment


Tulis nama ini. Tidak Terbaca?

Purwanto
Kota Depok
    
5.00/10.00 (2 sales)
#116 dari 631,186

 


Live Chat