Saya seorang sarjana komputer lulusan Teknik Informatika Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta.
Profesi saya adalah seorang freelancer.
Saya menguasai social media dan marketplace berkat pengalaman online shop sejak tahun 2012. Selain itu, saya tertarik dengan bidang penulisan seperti proofreading atau menulis artikel, penghargaan yang pernah saya raih adalah juara keterampilan Bahasa Indonesia.
Selain itu, dengan background multimedia, saya memiliki kemampuan yang cukup untuk edit foto, video, atau audio, serta desain grafis
Saya tipe orang yang disiplin, teliti dan fast respon. Saya sanggup mengerjakan projek tepat waktu karena bagi saya tanggung jawab adalah yang utama.Â
Info Kontak (Whatsapp) : 08998452778
Pengalaman Kerja dan Projek yang pernah dikerjakan:
- Data Entry: survei pilkada, data sentiment, listing apartemen
- Desain interface website
- Desain Grafis
- Service admin
- Admin online shop: upload produk, update produk, menulis deskripsi produk
- Edit foto produk
- Admin socmed: fanspage facebook, whatsapp, line, instagram
- Mengurus marketplace: tokopedia, bukalapak, dan shopee
- Mengoreksi artikel sesuai EYD
- Menerjemahkan tesis dan jurnal
- Pencarian dan penulisan data tentang KPop
- Membantu pengerjaan: proposal tesis program ilmu administrasi dan perpajakan, e-service IT, makalah digital marketing
- Scrapping dan upload produk dari shopee ke blibli
- Mengetik ulang materi bimbingan belajar: ekonomi, geografi, sosiologi, mtk, fisika
Berikut bidang yang saya kuasai/minati:
- Administration
- Adobe Photoshop
- Copywriter
- Data Entry
- Data Mining
- E-commerce
- Graphic Design
- Internet Marketing
- Microsoft PowerPoint
- Microsoft Word
- Proofreading
- Social Media Marketing
- Translation
- Web Scrapping