• (022) 6902 1117

Mudah belajar coding untuk pemula (dari binary code hingga bikin games)

 

Belajar coding susah ?

Itu pertanyaan yang sempat saya pertanyakan, ternyata tidak ada yang susah jika kita memahami filosofi dan fundamental dasarnya.

Kesulitan muncul ternyata ketika mindset yang kita pakai salah, yaitu mindset "  komputer sangat pintar". Belajar Coding atau program komputer menjadi sangat mudah ketika mindset kita berganti menjadi " komputer hanya kotak bodoh" yang tidak tahu apa-apa kalau tidak memiliki serangkaian instruksi yang di tanamkan kedalamnya.

Bagaimana cara menanamkannya?

Komputer tidak paham bahasa manusia, yang di pahami komputer hanyalah dua kondisi ada listrik atau tidak ada listrik. Inilah yang kemudian dijadikan acuan kita berkomunkasi dengan komputer.

Ada listrik diwakili dengan angka 1.

Tidak ada listrik diwakili dengan nol.

Dari sinilah awal mula semua bahasa pemrograman dikembangkan.

Buku ini akan mengupas fondasi dasar yang harus dimiliki oleh seorang calon programmer, coder atau hacker.

Belajar coding bukan hanya sekedar belajar sintaks dan menghafalnya, tetapi memiliki kemampuan analisis, berpikir metodis dan terstruktur, detail, dan memiliki kemampuan mengurai menjadi bagian-bagian langkah kecil, antisipasi peristiwa (visioner).

Pelajari buku ini, maka apapun bidang pekerjaan Anda, maka Anda akan memiliki tingkat kemampuan berpikir diatas rata-rata untuk menyelesaikan berbagai masalah sesuai dengan bidang yang Anda geluti.

Efek sampingnya, Anda akan mampu membuat games secara lengkap, dan pintu coding selanjutnya akan terbuka lebar, apakah Anda akan lanjut ke bahasa C, Java, Phyton, Javascript, nodejs, semua bisa Anda lahap, karena fundamen Anda sudah sangat kuat. 

Programming Game Programming Web Programming ebook

Screenshots

Buyer Reviews

 

No record found.

 

Comments

altaf hepy


Total Rows: 1 ‐ Showing Page 1 of 1

Write a Comment


Tulis nama ini. Tidak Terbaca?

sufibacktest
Kab. Lampung Tengah
    
0.00/10.00
No Ranking

 


Live Chat