Puan Gusti Sejak kecil dibesarkan dan menjalani pendidikan SD dan SMP di kota kecil Pelaihari, Kalimantan Selatan. Ketika SMA, mendapat kesempatan merantau untuk sekolah menengah atas di kota Surakarta. Masuk dalam jurusan MIPA dengan jurusan tambahan, kelas information and communication technology (ICT)berupaya menerima tantangan baru, menyalurkan ide, pengetahuan dan empati di setiap kegiatan yang diikuti.